Dalam bidang kesehatan map rekam medis merupakan hal penting yang harus dijaga dan diperhatikan kualitasnya. Dalam map rekam medis terdapat berbagai jenis informasi penting tentang pasien yang harus dijaga kerahasiaannya. Kali ini kita akan membahas tentang Jasa cetak map rekam medis yang dapat kamu jadikan pilihan untuk mencetak semua kebutuhan medis kamu.
Selain obat-obatan, tenaga medis yang profesional ternyata di rumah sakit juga terdapat berbagai jenis perlengkapan yang perlu diperhatikan. Salah satunya merupakan map rekam medis yang sangat bermanfaat untuk menjaga kerahasiaan data medis pasien. Kita akan mengulas lebih dalam apa saja manfaat dari map rekam medis tersebut.
Cetak Map Rekam Medis Berkualitas dan Cepat
Banyak sekali hal-hal kecil yang ternyata penting dalam dunia kesehatan seperti map rekam medis. Meskipun terlihat sepele namun map rekam medis merupakan salah satu perlengkapan yang wajib dimiliki oleh setiap rumah sakit. Banyak sekali fungsi lain yang dapat kamu ketahui tentang map rekam medis ini.
Menjaga Kerahasiaan Data Medis
Bayangkan jika tidak ada map rekam medis maka semua data medis dari pasien akan terlihat dengan jelas. Bahkan saat membawa rekam medis kepada pasien orang lain juga dapat melihatnya. Oleh karena itu manfaat dari tersebut sangatlah besar.
Data Rekam Medis Detail
Map rekam medis juga memberikan kemudahan kepada dokter ataupun pihak rumah sakit untuk mengontrol keadaan dari pasien mereka. Di dalam laporkan medis terdapat banyak sekali penjelasan tentang apa saja yang harus diperiksa kepada pasien tersebut. Rekam medis juga memberikan informasi tentang hasil pengecekan kesehatan pasien. Tentu saja dengan demikian tim medis tidak perlu bingung menentukan pertanyaan atau data apa yang harus dilengkapi pasien .
Data Rekam Medis Akan Rapi dan Teratur
Di dalam map rekam medis terdapat beberapa bagian seperti tanggal,keterangan dan juga hasil pengecekan. Dari situlah dokter akan menganalisa semua jejak rekam medis yang pernah dijalani. Sehingga dokter tidak salah dalam mengambil keputusan jika pasien mengalami keadaan darurat saat pemeriksaan berlangsung. Dokter juga akan memiliki history yang jelas apa saja yang boleh dan tidak boleh diberikan kepada pasien tersebut.
Menjaga Kelengkapan Isi Rekam Medis
Map rekam medis memang sangat bermanfaat untuk menjaga kelengkapan semua data medis seorang pasien. Rekam medis biasanya tidak berisi satu lembar saja, namun ada beberapa lembar yang semuanya sangat penting untuk kesehatan pasien. Oleh karena itu fungsi dari map ini sangatlah besar dalam menjaga keutuhan hasil pemeriksaan pasien tersebut.
Mempercepat Waktu Pemeriksaan
Saat kamu berada di rumah sakit tentu saja membutuhkan kecepatan penanganan. Dengan mencetak map rekam medis tentu saja akan sangat membantu para pekerja di rumah sakit untuk mencari data yang sesuai dengan pasien yang datang. Memang saat ini sudah banyak data digital yang sudah di-input oleh rumah sakit besar. Namun hal tersebut masih kadang terkendala oleh sistem dan juga teknologi internet.
Oleh karena itu cara manual masih dilakukan di rumah sakit Indonesia. Karena dirasa hal itu akan sangat membantu jika keadaan pasien darurat dan dokter harus mengambil keputusan secara cepat dan tepat.
Jenis Cetak Map Rekam Medis
Map rekam medis memiliki beberapa jenis yang perlu kamu ketahui . Ada beberapa jenis kertas yang digunakan untuk membuat map tersebut . Namun ada salah satu jenis kertas yang biasanya digunakan untuk rekam medis yaitu jenis Kertas ivory. Untuk ukuran tentu saja setiap rumah sakit mempunyai kebutuhan yang berbeda.
Biasanya jenis map rekam medis juga disesuaikan dengan hasil rekam medis yang ada di rumah sakit. Banyak sekali desain rekam medis yang ada di Indonesia sesuai dengan kebutuhan pemeriksaan. Contohnya seperti rekam medis pemeriksaan darah pasti akan berbeda dengan rekam medis pemeriksaan tulang. Oleh karena itu banyak sekali rumah sakit yang mempersiapkan semua jenis rekam medis untuk membantu kelancaran proses pemeriksaan di rumah sakit tersebut.
Isi Dari Map Rekam Medis
Secara umum isi dari map rekam medis merupakan data pasien seperti kelengkapan identitas pasien, hasil pemeriksaan, obat-obatan yang pernah diberikan dan juga jenis pelayanan yang diberikan pada pasien sebelumnya. Semua data tersebut harus ada untuk mengetahui history pasien sebelumnya.
Beberapa Jenis Rekam Medis
Beberapa jenis rekam medis umum yang ada di rumah sakit Indonesia seperti rekam medis untuk pasien rawat inap, rawat jalan, Gawat Darurat dan data pasien yang terkena bencana.
Pesan Map Rekam Medis di Brosur Kilat
Dalam dunia percetakan kami merupakan salah satu perusahaan yang sudah mempunyai nama di kalangan swasta, pemerintah dan juga perusahaan besar lainnya. Kami dapat membantu segala jenis percetakan dari segala bidang. Untuk bidang kesehatan kami memberikan pelayanan untuk mencetak rekam medis dengan berbagai jenis dan desain.
Kamu bisa memberikan informasi kepada kami jenis rekam medis apa yang dibutuhkan. Kami telah melayani berbagai jenis rumah sakit yang memesan rekam medis kepada kami dengan jumlah yang besar. Rekam medis yang kami cetak sudah dilengkapi dengan berbagai isi yang dibutuhkan oleh tim pemeriksa rumah sakit. Jika bentuk standar yang ada tidak sesuai dengan kebutuhan Rumah Sakitmu, tentu saja kamu dapat request desain khusus agar sesuai dengan kebutuhanmu.
- Harga Cetak Map Rekam Medis Sangat Murah
Map rekam medis memang sangat penting bagi kamu yang berkecimpung di bidang kesehatan. Kami akan memberikan harga terbaik untuk map rekam medis yang kamu pesan. Harga kami sudah sangat kompetitif di pasaran sehingga untuk pesanan eceran ataupun grosiran tentu saja harga kami akan sangat terjangkau.
- Pemesanan Praktis dan Efektif
Kecepatan dan ketepatan dalam produksi tentu saja merupakan salah satu misi dari kami. Kamu tidak perlu khawatir jika kamu memesan percetakan map rekam medis kepada kami, karena kami akan memberikan layanan tercepat dan terbaik untukmu. Kamu juga dapat memesan map tersebut dengan mudah dengan mengirimkan file pada kami.
- Berpengalaman Lebih Dari 10 Tahun
Kami merupakan perusahaan yang sudah berkecimpung di dunia percetakan sejak tahun 2011. Tentu saja itu menjadi portofolio tersendiri untuk kamu yang bergerak di bidang kesehatan. Kamu bisa mengkomunikasikan kepada kami apa saja kebutuhan yang kamu butuhkan di bidang kesehatan. Kami akan siap membantu segala kebutuhanmu
- Mempunyai Ragam Layanan Percetakan
Selain produksi map rekam medis kami juga melayani berbagai jenis cetakan seperti cetak amplop, cetak paper bag, cetak roll banner, cetak kartu nama dan lainnya. Kamu dapat memesan berbagai jenis kebutuhan percetakan kamu di satu tempat yang lengkap dan murah. Jangan lupa untuk selalu mempercayakan kepada kami percetakan terbaik untukmu.
Informasi tentang jasa cetak map rekam medis diatas tentu saja akan menjadi hal yang bermanfaat untukmu. Jika kamu ingin mengetahui berbagai jenis informasi tentang percetakan yang murah cepat dan lengkap. Percayakan cetak rekam medis pada kami!